Selasa, 11 Januari 2011

PANTUN ALAM TERSAKITTI

pagi hilang malam kelam
rumpun bambu tebelah gundah
awan besolek muramlah alam
angin mengamuk bumi tembelah

musim kemarau di tindas hujan
begitu elok guntur menari
bumi menangis tak dihiraukan
pohon tumbang angin beseri

pecah surya bulan sembunyi
dibalik awan hujan menyanyi
sudah banyak musibah menyakiti
eloklah segera semua di perbaiki

bumi manusia sudahlah lelah
eloklah senja banyaklah sakit
sudah saatnya tanam pelepah
hijaukan alam sembuhlah membangkit



Tgrg
081010

Tidak ada komentar:

Posting Komentar